Kamis, 19 Januari 2017

Pengertian, Jenis, Tool, Aplikasi, Kelebihan, Kekurangan Mobile Computing







Photo by Rodion Kutsaev on Unsplash - 

Pengertian
  • Mobile computing merupakan teknologi yang dapat berkomunikasi tanpa kabel (nirkabel).
  • Mobile computing merupakan sejumlah teknologi yang bisa mengakses internet tidak di satu tempat itu saja melainkan bisa dilakukan di mana saja.
  • Mobile computing merupakan sekumpulan peralatan (hardware), data, perangkat lunak lainnya bisa berpindah tempat atau bisa dibawa kemana saja. Karena bisa menggunakan ponsel standar atau Smartphone.
    Jenis-jenis Mobile Computing
    • Laptop
    • PDA (Personal Digital Assistant) : Komputer berukuran kecil dengan fungsi yang terbatas.
    • Smart Phone : PDA dengan integrated cellphone functionality.
    • Carputer : Computing device yang terpasang di automobile dan beroperasi seperti wireless computer, sound system, GPS, dan DVD player.
    • Ultra Mobile PC : Komputer berukuran seperti PDA yang berfungsi untuk mengoperasikan sistem.
    Tool Mobile Computing

    1. Hardware Computing
    • CPU (Central Processing Unit)
    • Storage
    • Memory
    • Communication : Wireless (Wifi, CDMA/GSM/3G, Bluetooth, dll)
    • Display Device : LCD, dll
    2. Software Computing
    • OS (Operating System) : Microsoft Windows Mobile/CE, Symbian, RIM, Linux,
    • Java ME, biasanya populer untuk game
    • Applications
    • GUI
    • Symbian, didukung Nokia
    • Android : Berbasis Linux
    • iPhone : Hanya ada pada Mac OS X
    Aplikasi Mobile Computing
    • Kendaraan : Untuk pemantauan dan koordinasi, GPS
    • Akses web dalam keadaan bergerak
    • Information services
    • Disconnected operations mobile agents
    • Entertainment Network game groups
    Kelebihan Mobile Computing
    • Extreme personalization
    • Pengaksesan informasi setiap saat & di manapun
    • Kompatible yang tinggi dengan teknologi lain
    • Reduksi biaya
    • Cocok pada daerah yang belum ada infrastruktur
    Kelemahan Mobile Computing
    • Kurangnya bandwith
    • Pemakaian listrik
    • Gangguan transmisi
    • Potensinya terjadi kecelakaan
    • Kesehatan
    • Standar keamanan
    • Antarmuka pengguna dengan alat
    Baca Juga :

    Artikel Terkait